Scroll untuk baca artikel
Example 728x250
Pemerintahan

H.Hurmin-Grry Trisatwika Resmi Dilantik Presiden prabowo Jadi Bupati dan Wakil bupati sarolangun jambi

321
×

H.Hurmin-Grry Trisatwika Resmi Dilantik Presiden prabowo Jadi Bupati dan Wakil bupati sarolangun jambi

Sebarkan artikel ini

bedahnusantaraindonesia.id, Sarolangun-H.Hurmin dan Gerry Trisatwika resmi di lantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati kabupaten sarolangun usai memenangkan pemilihan Bupati (pilbup) sarolangun 2024.pelantikan tersebut di pimpin langsung oleh presiden Republik Indonesia ,prabowo subianto di istana Negara Jakarta pada hari kamis (20/2/2025).

“Alamdulillah,hari ini kita melakukan pelantikan ,pertama saya ucap kan terimakasih kepada bapak presiden kita,pak prabowo yang telah melantik kami semua (kepala daerah) se-indonesia,”kata H.Hurmin Kepada wartawan usai pelantikan.

Sebelum nya,pasangan berakronim IKLAS tersebut sudah melakukan berbagai rangkaian pra pelantikan salah satu nya gladi bersih yang di gelar di kawasan monas pada rabu silam.ia juga berkata bahwa diri nya sudah siap untuk mengikuti retreat di akademi militer magelang jawa tengah yang akan di gelar pada tanggal 21-28 februari mendatang.

“Setelah pelantikan pada siang hari ini,tanggal 21 nanti kita akan menuju magelang dan melakuksn pelatihan (retreat) sampai tanggal 28 .kurang lebih seperti jadwal yang di tentukan oleh Mendagri,”tutur H.Hurmin.

Adapun H.Hurmin berharap agar retreat dapat berjalan secara lancar atau bah kan di percepat .pasal nya selain berdekatan dengan hadir nya bulan suci Ramadan,dia juga sudah tidak sabar untuk kembali ke sarolangun dan langsung bertugas .

“Harapan saya sendiri setelah selesai semua pelantikan,saya bisa melaku kan apa yang diintruksikan pak presiden dan tentu kami pasti nya sudah tidak sabar untuk kembali ke sarolangun dan bekerja melayani masyarakat semaksimal mungkin ,” sambung pemimpin tersebut.

Tak lupa ,H.Hurmin juga sangat berterima kasih banyak,se banyak banyak nya kepada seluruh masyarakat kabupaten sarolangun atas dukungan yang di berikan.ia juga mengajak seluruh masarakat bergandeng tangan dan bergotong royong untuk memajukan bumi adat kabupaten sarolangun.

Terimakasih kepada seluruh masarakat sarolangun,mari kita bergandeng tangan untuk membangun dan memajukan sarolangun yang sangat kita cintai ini,” pungkas nya H.Hurmin.
(Budiman)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Example 728x250 Example 728x250 Example 728x250